Mengurangi Peradangan
Salah satu manfaat kesehatan bunga teratai ialah mengurangi peradangan, Kids.
Untuk yang satu ini, biji bunga teratai dapat dipakai untuk mengurangi peradangan.
Hal tersebut disebabkan biji bunga teratai memiliki kandungan senyawa polisakarida yang mengandung antiradang serta antioksidan.
Baca Juga: Ingin Menanam Sayuran di Pekarangan Rumah? Hindari Kesalahan Ini Agar Sayuran Tumbuh Baik
Peran mengurangi peradangan sangat penting karena dapat menurunkan risiko terkena berbagai penyakit seperti penyakit jantung, bahkan kanker.
Mengatasi Masalah pada Wajah
Ada sebagian orang yang mengalami masalah pada wajah, seperti jerawat dan wajah berminyak.
Untuk mengatasi jerawat pada wajah dapat menggunakan kelopak bunga teratai, Kids.
Source | : | alodokter.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar