Manfaat Pupuk NPK
Pada umumnya pupuk jenis ini akan membuat tanaman tumbuh dan berkembang secara baik, Kids.
Karena pada dasarnya unsur yang terdapat ada NPK yaitu, nitrogen, phospat dan kalium memiliki tugas yang berbeda-beda jika dipakai untuk tanaman.
Unsur tersebut merupakan yang paling dibutuhkan tanaman untuk menjaga keberlangsungan kehidupan tanaman.
Untuk nitrogen memiliki penyusunan protein, asam nukleat, nukleotida serta klorofil.
Unsur tersebut akan menjadikan tanaman menjadi lebih hijau lalu akan menjadikan pertumbuhan yang baik terutama untuk buah yang dihasilkan akan memiliki protein tinggi, Kids.
Selanjutnya unsur phospat memiliki tugas sebagai penyimpan dan menyalurkan energi guna melakukan aktivitas metabolisme.
Selain itu phospat pada tanaman akan menjadikan pertumbuhan akan menjadi baik, membuat pembentukan bunga dan pematangan buah, meningkatkan daya tahan terhadap penyakit.
Baca Juga: Cocok Taruh di Rumah, 4 Tanaman Ini Dianggap Membawa Keberuntungan, Punya Salah Satunya?
Baca Juga: Menyiram Tanaman Terbaik pada Malam Hari? Ini Penjelasan Waktu Terbaik Agar Tanaman Subur
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar