4. Meningkatkan Berat Badan
Semakin banyak makanan yang dicerna oleh tubuh, maka akan menyimpan cadangan energi dalam bentuk lemak.
Lemak yang tinggi di dalam tubuh dapat menyebabkan kenaikan berat badan atau obsesitas, lo.
Baca Juga: Garam Bisa Bikin Tubuh Jadi Gendut Bahkan Obesitas, Fakta atau Mitos?
Orang yang memiliki kelebihan berat badan ini rentan terserang berbagai macam penyakit, Kids.
Nah, itulah beberapa akibat makan kekenyangan. Jadi, jangan lupa untuk berhenti makan sebelum kenyang, ya, Kids!
(Penulis: Yomi Hanna)
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Source | : | bobo |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar