GridKids.id - Kids, bagaimana pola tidur kamu selama di rumah aja, nih? Walaupun di rumah saja, waktu tidur kita tetap harus cukup, supaya tubuh tetap dalam keadaan sehat.
Selain pola tidur, posisi tidur juga harus dalam keadaan baik, supaya saat bangun, tubuh kita dalam keadaan baik-baik saja.
Salah satu cara supaya tidur dengan baik dan nyaman adalah tidur sambil memeluk guling atau boneka.
Kalau kamu lebih suka dan merasa nyaman, saat tidur sambil memeluk guling, artinya, kamu lagi merasakan manfaat dari memeluk guling ini.
Sebenarnya, kenapa batal untuk kita tidur itu ada bantal kepala dan bantal guling, karena keduanya punya manfaat masing-masing. lho.
Nah, walaupun enggak semua orang tidur pakai bantal guling, ternyata itu punya banyak manfaat bagi kesehatan juga, lho.
Penasaran apa saja manfaatnya? Yuk, kita cari tahu dalam video berikut ini!
Baca Juga: Kebiasaan Tidur Tanpa Bantal Ternyata Punya Manfaat Enggak Terduga, Apa Saja?
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di www.gridstore.id
Penulis | : | Angela Ribka |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar