GridKids.id - Kids, siapa yang suka dengan hal-hal tentang luar angkasa?
Apakah kamu pernah mendengar tentang stasiun luar angkasa?
Penasaran? Stasiun luar angkasa itu adalah, stasiun tempat astronot akan berhenti sementara di luar angkasa.
Stasiun luar angkasa ini, punya lingkungan yang lebih ekstrem dengan keterbatasan persediaan air, makanan hingga udara.
Menurut space, tubuh manusia berubah dalam gaya berat mikro sehingga terjadi perubahan pada tulang, otot sampai mata.
Berdasarkan The European Space Agency (ESA), tahun 2000, Astronout yang bergabung dalam Awak Ekspedisi I tiba di stasiun luar angkasa untuk pertama kalinya.
Nah, GridKids akan menunjukkan beberapa fakta seru tentang planet luar angkasa nih.
Penasaran apa saja faktanya? Jangan skip videonya ya!
Penulis | : | Angela Ribka |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar