GridKids.id - Ada banyak olahan makanan khas Papua. Enggak cuma makanan berat seperti papeda dan keladi tumbuk, tapi ada juga varian dessert, lo.
Nah, Kali ini Kak Nesya akan mengajak kamu mencicipi dessert atau makanan penutup khas Papua.
Bagaimana jadinya kalau sagu dibuat puding, ya? Terus gimana uniknya rasa minuman kopi coklat?
Hmm... penasaran? Kita simak saja, yuk, videonya!
Tonton video ini juga, yuk!
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar