GridKids.id - Sejak 1 Januari 2020, sejumlah wilayah di Jabodetabek megalami hujan secara terus menerus, akibatnya sejumlah wilayah terkena banjir.
Kurangnya kesadaran masyarakat terhadap lingkungan menjadi salah satu faktornya.
Evakuasi terus dilakukan agar masyarakat bisa tetap aman.
Namun, apa Kids pernah membuang sampah sembarangan? karena hal tersebut juga menjadi faktor banjir. Jadi, jangan sampai buang sampah sembarangan lagi, ya, Kids! Karena dampaknya merugikan orang lain juga.
Yuk, simak pernyataan Predisen Joko Widodo terhadap musibah ini dan tetap waspada, ya, Kids!
Lihat video ini juga, yuk!
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar