Follow Us

Hidangan Tepat untuk Diletakkan di Meja saat Lebaran, Cukup Ikuti 6 Langkah Ini Agar Nastar yang Dibuat Berbentuk Bulat Cantik Sempurna Tidak Melebar

Yulia Susanti - Sabtu, 16 Mei 2020 | 20:00
Hidangan Tepat untuk Diletakkan di Meja saat Lebaran, Cukup Ikuti 6 Langkah Ini Agar Nastar yang Dibuat Berbentuk Bulat Cantik Sempurna Tidak Melebar
via SajianSedap

Hidangan Tepat untuk Diletakkan di Meja saat Lebaran, Cukup Ikuti 6 Langkah Ini Agar Nastar yang Dibuat Berbentuk Bulat Cantik Sempurna Tidak Melebar

GridStar.ID - Menjelang lebaran sejumlah orang biasanya membuat kue nastar untuk dihidangkan.

Bentuk kue nastar yang diinginkan bulat sempurna sehingga menggunggah selera.

Banyak kasus yang terjadi saat nastar yang dipanggang justru malah bentuknya tidak karuan.

Baca Juga: Jadi Santapan Nikmat dan Murah Meriah, Tak Disangka Sayur Bayam dan Tempe Goreng yang Dimakan Bersamaan Bisa Menimbulkan Risiko Penyakit Berbahaya!

Ternyata ada trik membuat nastar agar bentuknya bulat dan tampak cantik.

Anda haya harus perhatikan 6 langkah berikut ini.

1. Kondisi Mentega

Banyak jenis kue yang menggunakan mentega atau butter sebagai salah satu bahan baku.

Baca Juga: 9 Tahun Terjerumus Aliran Sesat, Artis Lawas ini Ngaku Dicekoki Makanan Jin Hingga Membuatnya Malas Bekerja dan Uang Terkuras Habis: Kalau Udah di Sana Nggak Mau ke Mana-mana!

Mentega yang baik untuk membuat kue nastar ialah yang kondisinya beku.

Soalnya, mentega memiliki titik leleh yang rendah, sehingga akan sangat mudah meleleh jika berada di dalam suhu ruang.

Nah, jika adonan nastar menggunakan mentega yang sudah meleleh, maka bisa membuat nastar akan melebar saat dipanggang.

Source : sajiansedap.grid.id

Editor : Hinggar

Baca Lainnya

Latest