Follow Us

3 Manfaat Mencampurkan Shampo dengan Garam Sebelum Keramas

None, Helna Estalansa - Kamis, 13 Februari 2020 | 08:01
Keramas
foto : medifee.com

Keramas

GridHype.ID - Keramas adalah perawatan terhadap rambut dengan mencuci rambut dan kulit kepala dengan shampo atau produk pembersih, kemudian meremas dan memijat kulit kepala, lalu dibilas dengan air besih.

Keramas merupakan hal yang wajib dilakukan semua orang.

Tujuan keramas untuk membersihkan rambut dari kotoran dan ketombe.

Baca Juga: Beda dari Kebanyakan Kota Lainnya, 5 Kota di Dunia ini Hanya Berpenghuni Kurang dari 4 Orang

Namun, pernahkah kamu memasukkan garam ke shampo sebelum keramas?

Jika belum, kamu bisamencobanya.

Kita terbiasa membeli produk kosmetik untuk mengobati masalah rambut dan memperbaiki kesehatan rambut.

Baca Juga: Dikira Hubungan Asmaranya Settingan, Kekeyi dan Rio Ramadhan Umumkan Kalau Balikan

Terkadang produk dan perawatan rambut ini mahal dan penuh dengan bahan kimia.

Alih-alih menggunakan produk buatan, ada baiknya kita menggunakan ramuan sederhana dan aman yang semua orang memilikinya yaitu garam.

Menggunakan garam pada rambut akan sangat berguna untuk memperbaiki kesehatan rambut dan mengatasi beberapa masalah kulit kepala.

Baca Juga: 6 Tanda ini Tunjukkan Jika Tubuhmu Sudah Kelebihan Gula, Perhatikan Sekarang Juga

Source : Intisari

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest