Kacang kenari bisa bantu melawan rasa sakit dan pegal-pegal di tubuhmu.
Tak hanya itu, konsumsi kacang kenari juga bisa bantu meningkatkan kekebalan tubuhmu.
6. Kunyit
Kunyit adalah salah satu rempah dapur yang ternyata bisa bantu redakan pegal-pegal yang kamu rasakan.
Orang yang merasakan nyeri otot setelah olahraga berat bisa mengonsumsi kunyit sebagai pereda pegal.
Itulah tadi beberapa contoh makanan yang bisa bantu redakan pegal pada tubuhmu, nih.
Pertanyaan: |
Apa nama enzim dalam buah nanas yang bisa redakan pegal-pegal? |
Petunjuk, cek lagi halaman 1. |
----
Jangan lupa kunjungi juga akun youtube GridKids untuk mendapatkan berbagai informasi visual dalam bentuk video dan shorts yang bisa menambah wawasanmu, Kids!