Selain itu, juga tetap terbuka untuk belajar dan berinteraksi dengan budaya lain.
4. Mencegah Konflik dan Kekerasan
Harmoni dalam keberagaman sosial budaya merupakan benteng kuat terhadap konflik antaretnis, agama, dan kelompok sosial lainnya.
Ini membantu mencegah ketegangan yang dapat memicu kekerasan dan konflik bersenjata di masyarakat.
Nah, sekarang sudah tahu ya, Kids, apa itu harmoni dalam keberagaman sosial budaya dan maknanya.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.