Find Us On Social Media :

Aman Bagi Kucing Peliharaan, Ini 5 Tanaman Sukulen yang Direkomendasikan

Tanaman sukulen aman bagi kucing peliharaan.

Tak hanya aman, kaktus Natal juga memiliki bunga yang cantik dengan warna cerah seperti oranye, merah muda, dan putih.

Enggak seperti kebanyakan spesies kaktus lainnya, tanaman ini menyukai cahaya yang menyebar dengan penyiraman rutin agar bisa berbunga.

3. Chinese Money Plant

Tanaman ini termasuk tanaman hias sukulen yang daunnya berbentuk seperti koin.

Selain itu, chinese money plant juga sangat baik untuk kucing karena tak mengandung racun.

Tanaman ini perawatannya cukup mudah hanya butuh cahaya terang dan tak langsung, serta penyiramannya sesekali.

Tak hanya minim perawatan, tanaman ini mudah diperbanyak dan diperjualbelikan di pasaran.

4. Donkey's Tail

Tanaman donkey's tail juga aman untuk kucing, Kids. Tak hanya ramah hewan peliharaan, tanaman sukulen ini juga memiliki tampilan yang cantik.

Tetapi, kita perlu mengetahui bahwa tanaman ini memiliki batang yang rapuh, sehingga mudah patah.

Untuk memelihara tanaman ini, pastikan meletakkan tanaman di area yang cerah. Selain itu, lakukan juga penyiraman saat media tanam sudah kering untuk memaksimalkan panjang sukulen ini.

Baca Juga: Bagaimana Kantong Semar Menjadi Tanaman Pemakan Serangga? #AkuBacaAkuTahu