GridKids.id - Di antara kita pastinya pernah membaca atau mendengar sebuah puisi.
Nah, puisi merupakan salah satu karya sastra dalam bahasa Indonesia yang sudah populer sejak dulu.
Terdapat beberapa jenis puisi, seperti puisi rakyat dan modern yang akan kita bahas kali ini.
Apakah kamu tahu perbedaan antara puisi rakyat dan modern?
Puisi rakyat muncul lebih awal dan sudah ada sejak zaman dahulu sama seperti gurindam, syair, dan pantun.
Kemudian, puisi modern muncul yang hampir bersamaan dengan puisi kontemporer.
Sampai saat ini, puisi modern yang masih terus digunakan sebagai sarana ekspresi diri untuk sang penyair puisi.
Lalu, apa perbedaan puisi rakyat dan puisi modern? Yuk, cari tahu di sini!
Perbedaan Puisi Rakyat dan Puisi Modern
1. Pengertian
Puisi rakyat merupakan karya sastra yang di dalamnya terdapat beberapa bait dan baris.
Baca Juga: 4 Unsur Batin Puisi, Materi Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA