1. Kota Monowi jadi satu-satunya kota di Amerika Serikat yang tercatat hanya memiliki satu penduduk.
2. Elsie Eiler adalah satu-satunya penduduk di Kota Monowi, Amerika Serikat.
3. Tak hanya sebagai warga, Elsie juga jadi wali kota, pegawai, bendahara, hingga pustakawan di Monowi.
4. Elsie menjalankan pemerintah di Kota Monowi bahkan menaikkan pajak untuk dirinya sendiri agar fasilitas umum di kota ini bisa digunakan.
5. Monowi merupakan perhentian ramai di Elkhorn Railroad yang bisa menampung 150 orang pada tahun 1930-an.
6. Monowi telah menarik perhatian media dan wisatawan sebagai contoh unik dari kehidupan kota kecil di Amerika.
7. Monowi terletak di tengah-tengah Amerika Serikat dan dianggap sebagai "pusat" negara ini.
8. Kehidupan Elsie Eiler dan kota ini telah menjadi perhatian berbagai program televisi, artikel, dan dokumenter.
9. Meskipun hanya memiliki satu penduduk, Monowi memiliki toko yang disebut Monowi Tavern.
Baca Juga: 13 Fakta Menarik Nagoro, Desa di Jepang yang Lebih Banyak Dihuni Boneka Dibanding Manusia