Kandungan serat tinggi pada makanan ini mampu mengontrol kolesterol dan menjaga berat badan.
2. Kurangi Garam
Salah satu tips menerapkan pola makan sehat agar terhindar dari sakit stroke adalah mengurangi asupan garam.
Asupan garam yang tinggi bisa meningkatkan tekanan darah sehingga memperbesar risiko stroke.
Batasi konsumsi garam dengan menghindari makanan olahan dan memberikan rasa pada masakan dengan rempah-rempah atau bumbu alami.
3. Konsumsi Buah dan Sayuran Berwarna-warni
Tahukah kamu? Konsumsi buah dan sayur juga baik untuk mencegah sakit stroke, lo.
Buah-buahan dan sayuran berwarna-warni mengandung antioksidan yang bisa melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan.
Makanan ini juga meningkatkan kesehatan pembuluh darah ya, Kids.
4. Lemak Sehat
Baca Juga: Olahraga hingga Mengatur Pola Makan, Ini 6 Cara Mencegah Kolesterol Naik saat Lebaran