- Penurunan berat badan
Meskipun diperlukan lebih banyak penelitian, beberapa penelitian sudah menemukan hubungan antara strain probiotik tertentu.
Hal ini termasuk Lactobacillus rhamnosus dan Lactobacillus gasseri dengan penurunan berat badan serta penurunan lemak perut.
- Kesehatan jantung
Makanan fermentasi sudah dikaitkan dengan risiko penyakit jantung yang lebih rendah.
Probiotik juga bisa sedikit mengurangi tekanan darah dan membantu menurunkan total dan kolesterol jahat (LDL).
(Penulis: Irawan Sapto Adhi)
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.