Find Us On Social Media :

Materi IPS Kelas 11: Pengertian Penawaran Uang dan Faktor-faktornya

Menabung di Bank bagi pelajar membawa banyak keuntungan, misalnya lebih aman dan efisien untuk mengenalkan anak-anak dan remaja tentang pengelolaan keuangan sejak dini.

Kebijakan bank sentral yang berpengaruh terhadap penawarang uang, yaitu kebijakan operasi pasar terbuka, kebijakan diskonto, kebijakan cadangan kas, kebijakan kredit selektif dan longgar, serta kebijakan mencetak uang baru.

b. Tingkat pendapat masyarakat

Semakin tinggi pendapatan masyarakat, maka akan semakin banyak uang yang dimiliki oleh masyarakat sehingga jumlah uang yang beredar juga semakin tinggi, berlaku juga sebaliknya.

c. Tingkat harga

Tingkat harga Kenaikan biaya produksi pada dasarnya akan menimbulkan naiknya harga barang dan jasa.

Apabila harga-harga barang dan jasa naik, maka harus tersedia lebih banyak uang agar masyarakat bisa membayar kenaikan tersebut.

Agar hal tersebut bisa terpenuhi, maka pemerintah harus menambah jumlah uang yang beredar.

d. Selera masyarakat

Selera masyarakat Apabila selera masyarakat terhadap barang dan jasa meningkat, maka akan mendorong peningkatan permintaan barang dan jasa.

Apabila permintaan barang dan jasa meningkat, maka harga juga akan meningkat.

Baca Juga: Pengertian dan Perbedaan: Uang, Pendapatan, Tabungan dan Investasi

e. Peningkatan produksi barang dan jasa

Apabila peningkatan produksi barang dan jasa tak diimbangi dengan penambahan jumlah uang yang beredar, maka akan menyebabkan deflasi.

Agar deflasi tak terjadi, maka pemerintah harus menambah jumlah uang yang beredar.

----- 

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.