Find Us On Social Media :

Terhindar dari Sakit-sakitan, Ini 5 Manfaat Makan Siang Tepat Waktu dan Teratur

Disarankan untuk makan siang pada pukul 11-12 siang.

1. Menyeimbangkan Kadar Gula Darah

Tahukah kamu? Salah satu manfaat makan siang tepat waktu dan teratur adalah menyeimbangkan kadar gula darah.

Makan siang juga bisa menyegarkan tubuh dan konsentrasi yang cenderung menurun.

Ini dikarenakan makan bisa memberikan dorongan pada tubuh untuk menyelesaikan kegiatan di penghujung hari.

2. Mendorong Metabolisme Tubuh

Manfaat makan siang tepat waktu dan teratur bisa mendorong metabolisme dalam tubuh.

Orang yang melewatkan makan siang cenderung memiliki berat badan berlebih dengan orang yang rutin mengonsumsi makan siang.

3. Menurunkan Risiko Diabetes

Makan siang tepat waktu dan teratur bisa menurunkan risiko diabetes, lo.

Waktu yang baik dari mengonsumsi makanan akan membantu mencegah resistensi insulin merupakan salah satu penyebab penting diabetes.

Baca Juga: 4 Masalah Kesehatan Akibat Melewatkan Makan Siang, Apa Saja?