1. Pola mencentang, kucing ini memiliki warna berbintik-bintik dan polanya juga ada di kepala.
2. Pola spotted, kucing ini memiliki tanda bintik pada bulunya dan biasanya terlihat pada ras kucing Bengal.
3. Pola klasik, kucing ini memiliki tampilan pola berputar-putar.
4. Pola ditambal, kucing ini juga disebut tortoiseshell dengan bercak coklat dan merah yang terpisah.
5. Pola makarel, kucing ini memiliki pola seperti harimau dan memiliki garis-garis.
Nah, itu dia penjelasan tentang kucing oranye yang selalu dianggap berjenis kelamin jantan.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.