Pada 1967 dibangun Cedar Downs Racing Derby and Rotor, lalu pada 1969 dibuat The Cedar Creek Mine Ride salah satu atraksi roller coaster pertama yang dibuat menggunakan jalur pipa baja.
3. Jardin D'Acclimatation, Paris, Perancis
Jardn d'Acclimatation adalah taman hiburan tertua yang ada di Paris yang punya sejarah sangat panjang.
Taman hiburan ini diperuntukkan bagi semua tahapan usia, mulai dari anak-anak sampai orang dewasa.
Pengunjung anak-anak bisa masuk ke area bermain luar ruangan di seluruh taman, seperti kolam mendayung, air mancur kering, sarang beruang, petualangan hutan, dan masih banyak lagi.
Ada kurang lebih 40 wahana di taman bermain ini termasuk kereta kecil legendaris dari tahun 1878 yang masih beroperasi dari Porte Maillot, hingga persewaan perahu di Enchanted River.
4. The Grand Pier, Inggris
Taman hiburan ini memiliki Dermaga North Somerset dengan paviliun yang didesain secara canggih adalah spot ikoniknya.
The Grand Pier yang berlokasi di Bristol Channel cocok bagi anak-anak dari segala usia.
Taman hiburan ini sudah dibuka sejak 1904, sehingga sampai saat ini The Grand Pier sudah beroperasi selama 118 tahun, nih, Kids.
5. Hanayashiki, Jepang
Baca Juga: Sudah Genap Berdiri 64 Tahun, Ini Sejarah Disneyland Pertama di Dunia yang Dibangun di Los Angeles