Find Us On Social Media :

Negara Asia Tenggara yang Bebas Visa Kunjungan dan Durasi Tinggalnya

Kesepakatan bebas visa kunjungan biasanya bisa dilakukan oleh dasar kerja sama regional antara negara satu dengan negara lain. Bagaimana dengan negara-negara di kawasan Asia Tenggara?

Durasi Bebas Visa Kunjungan untuk Paspor Indonesia di Negara-Negara Asia Tenggara

1. Brunei Darussalam (bebas visa selama 14 hari)

2. Kamboja (bebas visa selama 30 hari)

3. Laos (bebas visa selama 30 hari)

4. Malaysia (bebas visa selama 30 hari)

5. Vietnam (bebas visa 30 hari)

6. Singapura (bebas visa 30 hari)

7. Filipina (bebas visa 30 hari)

8. Thailand (bebas visa 30 hari)

9. Myanmar (bebas visa 14 hari)

10. Timor Leste (Visa on Arrival 30 hari)

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.