Find Us On Social Media :

20 Nama-Nama Laut dan Samudra Terluas di Dunia

Wilayah perairan bumi terbentang seluas 2/3 dari total luas bumi.

GridKids.id - Bumi yang kita tinggali memiliki wilayah perairan yang begitu luas, bahkan 2/3 wilayahnya berupa perairan.

Artikel pengetahuan umum kali ini GridKids akan mengajakmu melihat daftar nama-nama laut dan samudra terluas di dunia.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), laut merupakan kumpulan air asin (dalam jumlah yang banyak dan luas) yang menggenangi dan membagi daratan atas benua atau pulau. Sedangkan, samudra adalah lautan yang besar atau raksasa.

Laut dan Samudra merupakan bentang alam perairan yang terbentang dan jadi pemisah sekaligus penghubung daratan-daratan yang ada di dunia.

Berikut ini adalah daftar nama-nama laut dan samudra terluas di dunia. Yuk, simak sama-sama daftar lengkapnya di bawah ini, Kids.

Laut Terluas di Dunia

No. Nama Laut Luas (km²) Kedalaman (m)
1. Laut Cina Selatan 2.974.615 1.463
2 Laut Karibia 2. 515.926 2.574
3. Laut Tengah 2.509.696  1.501
4. Laut Bering 2.261.070 1.491

Baca Juga: Negara Maritim: Ciri-Ciri, Pilar Penyangga, dan Manfaat Laut, IPA Kelas 5 SD Tema 6

5. Teluk Meksiko 1.507.639 1.614
6. Laut Okhotsk 1.392.125    972
7. Laut Jepang 1.012.949 1.614
8. Teluk Hudson    730.121      92
9. Laut Cina Timur    664.594    469
10. Laut Andaman    564.879 1.117

Samudra Terluas di Dunia

No. Nama Samudra Luas (km²) Kedalaman (m)
1. Samudra Pasifik 165.385.450 4.282
2. Samudra Atlantik   82.440.830 3.350
3. Samudra Hindia   73.440.000 3.811

Baca Juga: Indonesia Diapit oleh 2 Samudra dan 2 Benua, Begini Penjelasannya

4. Samudra Arktik 14.055.030 1.527
5. Laut Cina Selatan   2.986.100 1.441
6. Mediterranian Sea/Laut Tengah   2.970.000 1.430
7. Laut Karibia   2.525.640 2.543
8. Laut Bering   2.270.000 1.200
9. Teluk Meksiko   1.513.460 1.589
10 Laut Okhotsk   1.527.650    968

  

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.