GridKids.id - Kids, kira-kira mana saja pulau terbesar di Indonesia, ya?
Indonesia dikenal sebagai salah satu negara di dunia yang memiliki banyak pulau dengan jumlah 17.504 pulau.
Namun, jumlah pulau tersebut ada yang berpenghuni dan tak dihuni orang.
Dari jumlah tersebut, terdapat 9 pulau terbesar di Indonesia.
Lantas, mana saja pulau terbesar di dunia? Yuk, kita cari tahu.
1. Papua
Luas wilayah 785.753 km persegi.
2. Kalimantan
Luas wilayah 743.330 km persegi.
3. Sumatera
Luas wilayah 473.481 km persegi
Baca Juga: Bentang Alam di Pulau Papua: Gunung, Pantai hingga Dataran Rendah, Kelas 5 SD
4. Sulawesi
Luas wilayah 174.600 km persegi
5. Jawa
Luas wilayah 126.700 km persegi
6. Halmahera
Luas wilayah 17.780 km persegi
7. Seram
Luas wilayah 18.625 km persegi
8. Sumbawa
Luas wilayah 15.414 km persegi
Baca Juga: Bentang Alam di Pulau Kalimantan: Gunung, Bukit, Sungai hingga Dataran Rendah, Kelas 5 SD
9. Flores
Luas wilayah 13.450 km persegi.
Nah, itu tadi pulau terbesar di Indonesia yang bisa kamu pahami.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.