Find Us On Social Media :

Daftar Pemenang Liga Champions dari Masa ke Masa, Real Madrid Menjadi Raja Eropa

Daftar pemenangan liga Champions, Real Madrid menjadi Raja Eropa dengan 14 Kemenagan.

GridKids.id - Real Madrid berhasil menjadi juara Liga Champions edisi 2021-2022 setelah mengalahkan Liverpool 1-0.

Dengan kemenagan tersebut semakin mempertegas kejayaan Real Madrid sebagai Raja Eropa.

Final Liga Champions 2022 sendiri dilaksanakan di Stade de France, Paris, Prancis.

Real Madrid semakin kokoh sebagai Raja Eropa setelah menjuarai Liga Champions 2021-22. Mereka mengalahkan Liverpool 1-0 dalam partai final di Stade de France, Paris, Prancis, Sabtu waktu setempat (Ahad dinihari WIB).

Itu menjadi gelar ke-14 Real Madrid sejak kompetisi itu digelar pada 1955 dengan nama yang lebih dikenal sebagai Piala Champions.

Kejayan Real Mandrid di Eropa di mulai 1956 saat kemenagan Liga Champions pertama.

Berikut daftar pemenang Liga Champions dari masa ke masa.

1. Real Madrid

14 Gelar Liga Champions: 1956, 1957, 1958, 1959, 1960, 1966, 1998, 2000, 2002, 2014, 2016, 2017, 2018, 2022

Baca Juga: Ajang Balas Dendam di Final Liga Champions, Ini Rekor Pertemuan Liverpool vs Real Madrid

2. AC Milan

7 Gelar Liga Champions: 1963, 1969, 1989, 1990, 1994, 2003, 2007.

3. Liverpool

6 Gelar Liga Champions: 1977, 1978, 1981, 1984, 2005, 2019.

4. Bayern Munich

6 Gelar Liga Champions: 1974, 1975, 1976, 2001, 2013, 2020.

5. Barcelona

5 Gelar Liga Champions: 1992, 2006, 2009, 2011, 2015.

6. Ajax

Baca Juga: Sadio Mane Bakal Hengkang dari Liverpool usai Final Liga Champions?

4 Gelar Liga Champions: 1971, 1972, 1973, 1995

7. Manchester United

3 Gelar Liga Champions: 1968, 1999, 2008

8. Inter

3 Gelar Liga Champions: 1964, 1965, 2010

9. Juventus

2 Gelar Liga Champions : 1985, 1996

10. Benfica

2 Gelar Liga Champions : 1961, 1962

Baca Juga: Liverpool vs Real Madrid: Perbedaan Final Liga Champions Tahun 2018 dan 2022

11. Chelsea

2 Gelar Liga Champions: 2012, 2021

12. Hutan Nottingham

2 Gelar Liga Champions: 1979, 1980

13. Porto

2 Gelar Liga Champions: 1987, 2004

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.