Find Us On Social Media :

5 Negara Penghasil Kelapa Sawit Terbesar di Dunia, Indonesia Terdepan

5 negara penghasil kelapa sawit terbesar di dunia, Indonesia menjadi yang terdepan.

Sekadar informasi, Kolombia menjadi negara terbesar penghasil kelapa sawit di benua Amerika!

5. Nigeria

Di posisi ke lima, ada negeria sebagai negara yang menjadi penghasil kelapa sawit terbesar di dunia.

Produksi minyak kelapa sawit negara ini mencapai 1,4 juta ton.

Meski demikian, tingkat produksi Nigeria masih dikatakan cukup rendah.

Pasalnya, mereka hanya memiliki kebun sawit yang terbilang luas, yakni mencapai 2,5 juta hektare.

Baca Juga: 7 Negara Penghasil Minyak Bumi Terbesar di Dunia, Mana Saja?

Namun, hasil produksi Nigeria enggak sebanding dengan luas perkebunan sawit yang mereka miliki.

Nah, itu dia, Kids, pembahasan mengenai negara penghasil kelapa sawit terbesar di dunia.

Yap! Seperti yang sudah dibahas, Indonesia berada di posisi pertama!

Tentunya kita berharap agar keberadaan kelapa sawit di Indonesia tetap berjalan lancar agar produksinya dapat meningkatkan devisa negara.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.