Find Us On Social Media :

3 Zodiak yang Dikenal Receh dan Suka Bercanda, Kamu Termasuk?

(Ilustrasi) ini zodiak yang dikenal suka tertawa dan menyenangkan.

GridKids.id - Setiap orang memiliki selera humor yang berbeda-beda untuk membuatnya ketawa, Kids.

Oleh sebab itu, beberapa orang akan mudah tertawa dan ada juga yang sulit ketawa karena memiliki selera humor yang berbeda-beda.

Namun beberapa zodiak ini dikenal paling receh dan suka bercanda sehingga membuat ceria banyak orang, Kids.

Lantas, zodiak apa saja yang receh dan suka membuat tertawa?

Yuk, kita cari tahu.

1. Aquarius

Aquarius mungkin terlihat serius tapi jangan salah, mereka juga orang-orang yang suka berkumpul dengan banyak orang.

Coba beri mereka tebak-tebakan yang menghibur, tentu saja buat mengimbangi kehidupannya yang 'serius' itu he-he.

2. Gemini

Baca Juga: Penuh Tekad dan Percaya Diri, Inilah Karakter Positif Zodiak Aries

Gemini adalah orang yang gampang bosan, untuk tetap bisa menarik perhatiannya kita harus sering melucu di depannya.

Karena mereka sendiri selalu mencari hal-hal menyenangkan buat bisa dilakukan.

3. Leo

Leo senang ada di antara banyak orang, apalagi jadi center di antara mereka.

Karena itu mereka senang tertawa dan percaya enggak sih kalau mereka punya ikatan yang bagus sama orang yang bisa melucu. Coba deh, Kids.

Nah, itu beberapa zodiak yang selalu membuat ketawa dengan bercandaannya yang receh tetapi menyenangkan.

Selain itu, zodiak ini selalu menyenangkan ketika kumpul, karena membuat suasana menjadi cair.

Sehingga ketika kumpul enggak hanya diam saja melainkan bercanda bersama, Kids.

Apakah kamu termasuk dari zodiak tersebut?

Penulis: Septi Nugrahaini Rahmawati

----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.