Find Us On Social Media :

Bukan Ditabur Garam, Lakukan Langkah Ini untuk Mengursir Ular di Rumah

Langkah Ini untuk Mengursir Ular di Rumah

Untuk itu kamu harus waspada jika menemukan ular di rumah dan tahu harus bertindak apa.

Hal yang Harus Dilakukan Jika Menemukan Ular

Jika menemukan ular di rumah jangan panik atau menyiksa ular.

Sebaiknya lakukan beberapa langkah ini:

1. Tetep tenang dan identifikasi jenis ular

2. Jika ular tidak berbisa, kamu bisa biarkan hingga ular tersebut pergi dengan sendirinya dan jangan ditaburi garam

3. Ular enggak suka wangi menyegat, kamu bisa berikan parfum ruangan, atau menaruh tanaman yang tidak disukai ular

Baca Juga: Apa Perbedaan Ular Sanca, Boa, dan Anakonda? #AkuBacaAkuTahu

Jika ular masuk ke dalam rumah maka kita perlu waspada. Namun, jangan asal ambil tindakan atau menyiksa ular.

Kamu bisa menghubungi pemadam kebakaran untuk mengeluarkan ular tersebut.

Usir Ular dengan Hal Ini