3. Mengambil Jeda
Kamu dapat mengambil jeda mengetik agar mencegah terjadinya trigger finger.
Selain itu, kita juga disarankan untuk beristirahat sejenak dari kegiatan lain yang membutuhkan kerja jari berulang.
Selanjutnya, lakukan peregangan rutin, bukan hanya untuk jemari namun juga bagi tubuh secara umum.
Ini juga dilakukan untuk mengurangi badan pegal-pegal karena duduk terlalu lama.
Nah, itulah yang dimaksud trigger finger dan cara mengatasinya, Kids.
(Penulis: Salsabila Putri Pertiwi)
Baca Juga: Cukup dengan Bahan Alami dan Mudah Didapatkan, Inilah 6 Cara Mengatasi Keracunan Makanan Basi
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.