GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu kosa kata nama-nama benda langit dalam bahasa Inggris beserta dengan artinya?
Objek astronomi atau dikenal dengan nama benda langit adalah objek fisik atau struktur yang ada di alam semesta teramati.
Artikel ini akan membahas mengenai kosa kata nama-nama benda langit dalam bahasa Inggris beserta artinya yang perlu diketahui.
Contoh benda langit adalah planet, satelit, bintang, nebula, galaksi, asteroid dan masih banyak lagi.
Kamu tentu sudah biasa menyebutnya dalam bahasa Indonesia. Nah, lalu bagaimana jika dalam bahasa Inggris?
Berikut ini kosa kata nama-nama benda langit dalam bahasa Inggris. Simak, yuk!
Baca Juga: Perbedaan Meteor dan Komet yang Sering Dianggap Sama #AkuBacaAkuTahu
Kosa Kata Nama-Nama Benda Langit dalam Bahasa Inggris
Benda langit dalam bahasa Inggris dikenal pula dengan istilah "Sky Object".
Mengetahui kosa kata bahasa Inggris mengenai benda langit dapat menambah pengetahuan grammar kamu, lo.
Nama benda langit dalam bahasa Inggris:
1. Sun: Matahari
2. Moon: Bulan
3. Star: Bintang
4. Space: Luar Angkasa
5. The universe: Alam Semesta
6. Solar system: Tata surya
7. Planet: Planet
8. Comet: Komet
9. Lunar eclipse: Gerhana Bulan
10. Solar eclipse: Gerhana Matahari
Baca Juga: Mengapa Bintang Berkelap-kelip pada Malam Hari? #AkuBacaAkuTahu
Kosa Kata Nama-Nama Benda Langit dalam Bahasa Inggris
11. Mercury: Merkurius
12. Venus: Venus
13. Earth: Bumi
14. Mars: Mars
15. Jupiter: Jupiter
16. Saturn: Saturnus
18. Neptunus: Neptunus
19. Astronaut: Astronot
20. Rocket: Roket
Nah, itu dia, Kids cara penyebutan nama benda langit dalam bahasa Inggris dan artinya.
Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Macam-Macam Benda Langit di Alam Semesta, Bukan Hanya Bintang
---
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.