Find Us On Social Media :

Mengenal Konfiks: Penjelasan Imbuhan Tunggal dan Contohnya, Bahasa Indonesia Kelas VII SMP

Ilustrasi anak-anak berlatih mengerjakan soal bersama.

Imbuhan ke-an

a. Menyatakan sifat

Keindahan, Kemuliaan, Kebijaksanaan

b. Menyatakan Perbuatan Tidak Sengaja

Kelewatan, Ketiduran, Kelepasan

c. Menyatakan agak atau menyerupai

Kehijauan-hijauan, keinggris-inggrisan, Kemerah-merahan

d. Menyatakan Terlalu

Ketinggian, Kebesaran, Kekecilan

e. Menyatakan Tempat

Kedutaan, kecamatan, kelurahan

f. Menyatakan hal atau keadaan

Kepergian, kedatangan, keputusan ketetapan.

Baca Juga: Mengenal Aturan Penggunaan Partikel 'lah' dan 'kah' serta Contoh, Bahasa Indonesia Kelas VII SMP