Mengapa galaksi Bumi disebut sebagai Bima Sakti?
Belum ada yang tahu apa asal-usul nama galaksi Bima Sakti. Namun, beberapa sumber lain mengatakan bahwa nama Bima Sakti diambil dari tokoh wayang bernama Bima.
Hal ini juga sama halnya dengan penamaan Milky Way yang digunakan oleh orang Barat dan sungai Perak atau Gin-ga dari Jepang.
Penamaan galaksi Bima Sakti diduga telah ada sejak zaman dahulu dan belum diketahui pasti kapan pertama kali nama Bima Sakti dipopulerkan.
Baca Juga: Selain Bima Sakti, Inilah 4 Galaksi Lain di Alam Semesta yang Perlu Diketahui, Apa Saja?
Dalam bahasa Inggris, galaksi diseut Milky Way sedangkan di Indonesia sendiri adalah Bima Sakti.
Walau berada di dalamnya, kita masih bisa melihat Bima Sakti di langit saat malam hari, Kids.
Milky Way sendiri jika diartikan ke dalam bahasa Indonesia adalah jalur susu.
Nah, jika dilihat lagi, galaksi kita terlihat seperti bercak-bercak susu.