3. Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada do= C
4. Bersemangat dan berapi-api
5. Bersifat riang gembira
2. Nilai baik apa yang terkandung dalam lagu Maju Tak Gentar?
Jawaban: Nilai-nilai baik yang terkandung dalam lagu tersebut antara lain:
1. Bersemangat dan jangan pernah putus asa untuk meraih kemerdekaan dan kemenangan
2. Mengajak untuk gotong royong bersatu dalam mengusir para penjajah
Baca Juga: Apa Saja Makna Sila Pertama Pancasila? Materi Kelas 4 SD Tema 4
3. Membela segala sesuatu berdasarkan kebenaran
4. Mempertahankan hak pribadi maupun orang lain yang sama-sama harus dperjuangkan
Nah, itulah rangkuman jawaban, lagu Maju Tak Gentar, materi kelas 4 SD tema 5.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.