Find Us On Social Media :

Belum Banyak yang Tahu, Ini Penyebab Seseorang Takut Gelap Secara Berlebihan

Belum banyak yang tahu, ini penyebab seseorang takut gelap.

Ketika gelap, indra pengelihatan atau mata akan berkurang, samar bahkan hilang, ini yang membuat enggak nyaman dan memicu rasa takut, Kids.

Manusia akan jauh lebih nyaman dan aman ketika bisa melihat atau kondisi terang.

Rasa takut berlebiham atau nyctophobia

Seseorang yang mengalami takut berlebihan terhadap gelap merupakan tanda terkena nyctophobia.

 Baca Juga: Cara Mengekspresikan Rasa Takut dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Untuk yang belum tahu, nyctophobia merupakan ketakutan yang berlebihan terhadap malam atau gelap yang bisa memicu kecemasan hingga depresi.

Menurut ahli, fobia yang satu ini muncul ketika kurangnya visual pada mata dan otak sehingga memicu ketakutan berlebihan pada gelap atau malam.

Oleh sebab itu, fobia seperti ini harus segara ditangani agar enggak menganggu kesehatan, Kids.

Gejala seseorang mengalami nyctophobia, antara lain:

Nah, itu tadi penyebab seseorang takut gelap yang berlebihan.

----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.