Find Us On Social Media :

Nama-Nama Presiden Indonesia dan Wakilnya, Serta Nama Kabinetnya

Semenjak proklamasi kemerdekaan, Indonesia telah dipimpin oleh 7 orang presiden dan 13 wakil presidennya.

Berikut ini adalah nama-nama presiden dan wakil presiden Indonesia, beserta nama kabinet yang membantunya.

1. Masa Pemerintahan Soekarno

Ketika presiden Soekarno menjabat sebagai presiden, sosok yang menjadi wakil presidennya adalah Mohammad Hatta.

Jumlah kabinet Indonesia paling banyak dibentuk pada masa pemerintahan presiden Soekarno.

Hal ini disebabkan karena Indonesia ketika itu baru saja merdeka, sehingga masih berusaha mencari sistem yang paling cocok untuk digunakan di Indonesia.

Baca Juga: 3 Makna Proklamasi Kemerdekaan Indonesia, Materi Kelas 6 SD Tema 2

Situasi politik yang belum sepenuhnya aman membuat kondisi negara Indonesia ketika itu masih belum sepenuhnya terkendali.

Kabinet pada masa presiden soekarno terbagi menjadi beberapa era, yaitu: