Find Us On Social Media :

Cara Merawat Kucing Munchkin di Rumah, Ini yang Harus Diperhatikan

Jika ingin merawat kucing munchkin di rumah, ada beberapa hal yang harus diperhatikan.

GridKids.id - Kucing merupakan hewan yang populer di Indonesia untuk dipelihara, Kids.

Banyak jenis kucing yang bisa dipelihara di rumah, salah satunya adalah kucing munchkin.

Kucing yang satu ini memiliki ciri khas berkaki pendek.

Kaki pendek yang dimiliki kucing munchkin adalah hal alami, bukan dari hasil persilangan kucing lain.

Baca Juga: Banyak Diminati, Ini Daftar Harga Kucing Anggora Mulai dari 200 Ribuan

Kucing munchkin mirip dengan anjing jenis dachshund dan corgi yang berkaki pendek.

Jika kamu memiliki kucing munchkin, harus dirawat dengan baik agar tetap sehat dan tumbuh baik.

Nah, bagaimana cara merawat kucing munchkin? Yuk, kita bahas!