Find Us On Social Media :

3 Wilayah yang Berbatasan Langsung dengan Daratan Indonesia, Mana Saja?

Perbatasan Indonesia dan Timor Leste.

GridKids.id - Indonesia disebut juga dengan Republik Indonesia atau Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)

Negara kita terletak di kawasan Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Australia.

Wilayah Indonesia juga terdiri atas banyak kepulauan sehingga menjadikan wilayah Nusantara banyak berbatasan langsung dengan negara lain.

Baca Juga: Perlu Diketahui, Ini 11 Ibu Kota Negara Anggota Perhimpunan ASEAN

Mengenai perbatasan, Indonesia pun ikut serta dengan norma perundang-undangan dari hukum internasional yang mengatur tentang batasan daratan ataupun lautan.

Batas wilayah itu diatur dalam perjanjian bilateral dan/atau trilateral.

Nah, berikut ini perbatasan wilayah darat Indonesia dengan negara lain, mana saja sih?

Kita cari tahu, yuk, Kids!