Find Us On Social Media :

Kasus Virus Corona di Seluruh Dunia Turun 44 Persen, Apakah Pandemi Segera Berakhir?

Kasus Virus Corona di Seluruh Dunia Turun 44 Persen, Apakah Pandemi Segera Berakhir?

GridKids.id - Kasus virus corona pertama kali diidentifikasi pada Desember 2019.

Sampai satu tahun kemudian, virus ini sudah menjaid pandemi yang menginfeksi seluruh dunia.

Sekarang (14/2/21), sudah ada 109.088.412 kasus virus corona di dunia. 

Baca Juga: Kembali Muncul, Inilah 4 Gejala Baru COVID-19 yang Dirasakan Berbagai Usia, Salah Satunya Kedinginan

Belum lagi, sejak Desember 2020 ditemukan virus corona jenis baru di Inggris, yang lalu diikuti dengan munculnya COVID-19 varian baru di Afrika Selatan dan Brasil.

Virus yang penularannya lebih cepat ini sudah menginfeksi beberapa negara. 

Meski begitu, ternyata ada kabar baik mengenai COVID-19 di seluruh dunia.