Jangan Mengupas dengan Sendok
Masih banyak orang yang salah dengan mengupas alpukat dengan menggunakan sendok.
Ternyata mengupas alpukat dengan sendok bukan cara yang tepat.
Menurut American Chemical Society, mengupas alpukat dengan sendok bisa membuat nutrisinya jadi enggak masuk ke dalam tubuh secara sempurna.
Lalu, bagaimana cara yang benar?
Baca Juga: Manfaat Alpukat untuk Kesehatan, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan
Cara Mengolah dengan Benar
Coba perhatikan! di dekat kulit alpukat ada bagian berwarna hijau.
Nah, bagian ini ternyata mengandung nutrisi yang paling penting untuk kesehatan kita.
Di bagian ini terdapat kandungan serat, potasium, lemak baik, antioksidan, dan vitamin B12 yang baik untuk tubuh.
Sayangnya, bagian itu sering terbuang karena cara mengupas atau mengambil daging alpukat yang salah.