2. Teratai
Apa kamu mempunyai kolah di rumahmu? cobalah untuk menanam teratai di dalamnya.
Teratai memiliki warna yang cantik dan indah untuk dipandang.
Teratai adalah bunga musim hujan paling eksotis yang bisa kamu miliki di kebun.
Baca Juga: Prestasi Baru untuk Indonesia, 3 Cagar Biosfer Baru Sudah Resmi Ditetapkan, di Mana Saja?
3. Melati
Melati salah satu bunga yang paling terkenal karena aromanya.
Tanaman hias ini dapat hidup dengan baik di daerah tropis maupun daerah bersuhu hangat.
Memiliki warna yang indah dan aroma yang main, enggak ada salahnya untuk menanam melati saat musim hujan.