Find Us On Social Media :

Dongeng Anak Indonesia - Lembu Jerami #MendongengUntukCerdas

Dongeng Indonesia - Lembu Jerami Bagian 1

GridKids.id - Siapa yang setiap haru selalu membaca atau mendengarkan dongeng, nih?

Atau justru kamu adalah pecinta dongeng yang suka mendongeng untuk teman dan keluarga?

Kebetulan, ada dongeng anak yang menarik buat disimak dan juga dibacakan kembali, lo.

Dongeng anak Indonesia yang dibacakan Kak Lucia kali ini berjudul Lembu Jerami.

Alkisah ada kakek dan nenek yang tinggal di desa, Kids.

Sayangnya, mereka sangat miskin dan uang yang dimiliki habis untuk kebutuhan hidup sehari-hari.

Nah, oleh karena enggak punya anak, kakek dan nenek ini berencana untuk mengadopsi seorang anak.

Eits... anak yang diadopsi, kok, lembu jerami, ya?

Wah, gimana kisah selanjutnya, ya? Cari tahu di video berikut ini, yuk!

Baca Juga: Mimi Si Penolong, Dongeng Anak Indonesia #MendongenguntukCerdas

#MendongengdiRumah #MendongengUntukCerdas

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids  dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id