Find Us On Social Media :

Kebiasaan Sepele yang Bisa Bikin Mata Jadi Minus, Jangan Diremehkan Meski Masih Anak-Anak

Kebiasaan sepele penyebab mata minus sebaiknya enggak diabaikan mulai sekarang

2. Tidur dengan Cahaya Terang

Siapa, nih, yang suka tidur dalam kondisi lampu yang menyala terang?

Ternyata, kebiasaan tidur dengan cahaya yang terang enggak bagus buat kesehatan mata kita, lo.

Anak-anak yang tidur dalam keadaan terang memiliki potensi lebih mudah mengalami mata minus.

Nah, mulai sekarang sebaiknya mulai membiasakan diri tidur tanpa cahaya lampu atau lampu yang redup untuk mengurangi risiko rabun alias mata minus, ya, Kids!

3. Menatap Layar Terlalu Dekat

Kebiasaan menatap layar terlalu dekat perangkat elektronik seperti televisi atau komputer bisa berdampak buruk bagi penglihatan kita, karena bisa bikin mata minus.

Sebaiknya kurangi dan ubah kebiasaan tersebut. Lebih baik bermain yang lain daripada berlama-lama menatap layar supaya mata kita enggak lelah.

Baca Juga: Enggak Disangka-sangka, Kebiasaan Sederhana Ini Bisa Jaga Kesehatan Mata dan Jauh dari Penyakit