Penanganan Cedera dengan Metode RICE:
1. Rest
Rest artinya istirahat, Kids. Oleh karena itu, langkah pertama saat terjadi cedera adalah istirahatkan bagian tubuh yang mengalami cedera.
2. Ice
Letakkan bungkusan es (ice pack) pada bagian tubuh yang mengalami cedera. Lakukan selama 20 menit, dan 4 sampai 8 kali sehari.
3. Compressing
Balut bagian tubuh yang mengalami cedera dan ditekan agar enggak terjadi pembengkakkan.
4. Elevation
Tinggikan posisi bagian tubuh yang mengalami cedera agar transportasi aliran darah kembali lancar.
Nah, kalau kondisi cedera ini enggak kunjung membaik setelah melakukan metode RICE, tenaga ahli biasanya akan melakukan beberapa tindakan lain sesuai dengan cedera yang dialami, termasuk terapi atau pijat.
Berkut ini beberapa tindakan lain yang bisa dilakukan:
Baca Juga: Jangan Salah Pilih, Ini Olahraga Terbaik untuk Penderita Sakit Ginjal