Find Us On Social Media :

Enggak Seterkenal Gurun Sahara, 5 Gurun ini Ternyata Sangat Berbahaya

Berikut ini, 5 gurun berbahaya di Dunia.

GridKids.id - Kids, apa yang ada di bayanganmu saat mendengar kata gurun?

Kalau menurut KBBI, gurun adalah padang luas yang tandus.

Dari kata tandus ini saja kita sudah bisa menyimpulkan bahwa gurun adalah tempat yang tandus, panas, dan gersang.

Mungkin gurun yang paling terkenal dan enggak asing bagi kamu adalah Gurun Sahara.

Gurun Sahara memang merupakan gurun pasir terluas di dunia yang terletak di benua Afrika, Kids.

Namun, apa kamu pernah tahu bahwa ada beberapa gurun berbahaya di dunia?

Yuk, kita lihat, gurun berbahaya di dunia dalam video berikut ini!

Baca Juga: Dikenal Sangat Dingin, Benarkah Ada Gunung Berapi di Antartika?