Find Us On Social Media :

Pucat dan Tampak Enggak Menarik, Mi Lethek Asal Bantul, Yogyakarta Ini Malah Punya Banyak Penggemar

Mie lethek yang punya tampilan biasa namun rasa luar biasa.

GridKids.id - Kids, apakah kamu suka makan mi? Sudah pernah coba mi yang satu ini belum?

Mi lethek adalah salah satu makanan khas Bantul yang sudah mulai jarang ditemukan, lo.

Uniknya, mi lethek ini beda dari mi pada umumnya yang punya warna menarik.

Mi yang satu ini tampilannya pucat dan kurang menarik.

Hal ini sama seperti namanya, lethek, yakni kalau dalam bahasa Jawa artinya 'kotor'.

Walaupun arti nama dan tampilannya kurang menarik, tapi mi ini punya ciri khas yang menarik, lo.

Penasaran dengan mi ini dan bagaimana cara pembuatannya?

Yuk, kita lihat dalam video berikut ini!

Baca Juga: Mi Instan Warung Dianggap Lebih Enak Daripada Bikinan Sendiri, Ternyata Rahasianya Sederhana!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan  komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids  dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id